Tips Memilih Telur Yang Segar


Dibawah ini adalah salah satu tips untuk memilih dan membeli telur ayam yang segar.

1. Melihat dan Meraba Permukaan Kulit Telur
Pada saat memilih telur, amatilah dahulu permukaan kulitnya. Apabila terdapat butiran-butiran kecil menonjol yang cukup banyak dan terasa kasar, berarti telur tersebut masih segar. Namun sebaliknya, apabila kulit telur terasa licin dan mengkilap, berarti telur tersebut sudah lama.

2. Menguji Dengan Air Dingin
Masukan telur ke dalam air dingin, bila telur jatuh dalam posisi tidur didalam air, telur tersebut masih sangat segar. Namun apabila telur tersebut dalam posisi miring dalam air, telur tersebut telah disimpan selama 3-5 hari. Bila posisi telur berdiri didalam air, kemungkinan telah disimpan lebih dari 10 hari. Dan apabila telur mengambang dipermukaan air, berarti telur telah rusak.

Tambahan dari saya, kalo pengen membedakan telur matang dengan telur mentah gampang wae caranya?

putar aja telur dilantai, kalo telur berputar secara lancar berarti telur itu matang...kenapa?? karena...hemm aku ga tau..hehehe

tapi kalo telur itu berputar ga karuan brarti telur itu mentah..kenapa?? aku juga ga tau, nanya ke google aja..:)

(Xiao Yisi/The Epoch Times/cen)

1 comments:

Anonymous said...

hmm kalau nggak salah itu ada hubungannya dengan hukum fisika gitu, ada gaya apa gitu lupa yang menjadikan putaran telur itu tidak lancar.. yang jelas karena telur itu masih mentah (isi telur masih berupa cairan) menjadikan putaran telur terhambat karena isi telur telat ikut muter... beda dengan yang sudah matang.. semua telur dengan seisi-isinya ikut berputar berbarengan.. ya gitu lah kira kira h e he he

Post a Comment

Kirim komentar

 
Home | Gallery | Tutorials | Freebies | About Us | Contact Us

Copyright © 2009 Misteri Fenomena |Designed by Templatemo |Converted to blogger by BloggerThemes.Net

Usage Rights

DesignBlog BloggerTheme comes under a Creative Commons License.This template is free of charge to create a personal blog.You can make changes to the templates to suit your needs.But You must keep the footer links Intact.